Rasch Model: Riset Kuantitatif

Home » Penulis

Penulis

bambang sumintono_UM1

Nama saya Bambang Sumintono, lahir dan besar di Bandung. Pernah mengikuti pendidikan di Institut Pertanian Bogor, Bogor (D3 Kependidikan Kimia); Universitas Terbuka, Jakarta (S1 Pendidikan Kimia); Flinders University, Adelaide, Australia (S2 Administrasi Pendidikan); dan Victoria University of Wellington, Wellington, New Zealand (S3 Kebijakan Pendidikan). Punya pengalaman riset kuantitatif dan kualitatif dalam lingkup ilmu-ilmu sosial; juga menjadi membimbing mahasiswa S1, S2 dan S3 di Universiti Teknologi Malaysia antara Oktober 2008  sampai Desember 2013 dalam bidang pendidikan yang melakukan riset kuantitatif maupun kualitatif. Dari bulan Mei 2014 sampai Okt 2017, bekerja sebagai dosen dan peneliti di Institute of Educational Leadership, Universiti Malaya, Kuala Lumpur, Malaysia. Sejak 1 Februari 2020 sampai 7 Mei 2022, bergabung sebagai dosen di Jurusan Psikologi Pendidikan dan Kaunseling, Fakulti Pendidikan, Universiti Malaya.

Bergabung sejak 9 Mei 2022 di Universitas Islam Internasional Indonesia (www.uiii.ac.id), di Depok, Jawa Barat, Indonesia; bekerja sebagai dosen pada Fakultas Ilmu Pendidikan.

Bila diperlukan silahkan kontak melalui email: deceng@gmail.com


4 Comments

  1. arif says:

    pak bambang, mohon info untuk pelatihan model rasch ini di sekitar jawa barat pada bulan-bulan terdekat 2016. Berharap saya bisa mengikuti

    • deceng says:

      Pak Arif, biasanya saya infokan via facebook. Kebanyakan yg ngundang memang untuk kalangan sendiri (jurusan atau fakultasnya), dan pihak lain memang tidak dilibatkan.

  2. ester antika says:

    Selamat sore pak,,mohon informasinya,,apakah bapak mengadakan webinar atau seminar tentang model rasch tahun 2022,,saya ingin mempelajari leih lanjut model ini untuk tugas akhir,,terima kasih

    • deceng says:

      berhubung masih situasi pandemi Covid-19, yang biasa dilakukan adalah menerima undangan untuk webinar atau pelatihan secara online saja. Jadi memang ada pihak lain yang mengadakannya, bukan saya sendiri, mohon maaf sebelumnya.

Leave a comment